Maraknya peredaran informasi negatif atau berita bohong (hoax) di media sosial akhir-akhir ini, tak luput dari perhatian Dinas Komunikasi dan Informatika (Kominfo) Papua.
Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Provinsi Papua Jeri A. Yudianto mengatakan tak ada keharusan bagi organisasi perangkat daerah (OPD) untuk memberi tunjangan hari raya (THR) bagi organisasi kemasyarakatan (Ormas) jelang hari raya keagamaan.
Rapat Koordinasi Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi (PPID) Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) Pemprov Papua yang digelar 19 s/d 20 April 2022 menghasilkan 10 rekomendasi kesepakatan untuk dijadikan sebagai pedoman dalam mendukung keterbukaan informasi publik.