Jabatan Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika (Kominfo) Provinsi Papua, resmi diserahterimakan dari pejabat lama Kansiana Salle yang memasuki Masa Persiapan Pensiun (MPP) kepada pejabat baru Jery A. Yudianto.
Untuk mempersiapkan pandaftaran atlet dan ofisial kontingen dalam pelaksanaan PON XX Tahun 2020 di Bumi Cenderawasih, Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) selaku Bidang Teknologi Informasi di kepengurusan PB PON XX 2020 Papua, menggelar bimbingan teknis operator KONI se-Indonesia.
Guna mengintegerasikan Game Management System (GMS) dengan Sistem Aplikasi PON XX 2020, Dinas Komunikasi dan Informatika (Kominfo) Papua selaku Bidang Teknologi Informasi PB PON Papua, melakukan One on One Meeting dengan Technical Delegate (TD) PB Cabor PON XX 2020, di Jakarta.
Dinas Komunikasi dan Informatika (Kominfo) Provinsi Papua mendorong pemasangan CCTV di setiap venue, guna memastikan laporan progres (kemajuan) pekerjaan fisik yang sementara berjalan, sesuai fakta lapangan.